12 Fungsi Battle Spell Mobile Legends yang Wajib Diketahui

2 min read

12 fungsi battle spell

12 Fungsi Battle Spell Mobile Legends – Mobile Legends memiliki banyak sekali hero bahkan 50an lebih hero yang tersedia di game tersebut dengan berbagai macam pula skill-skill yang ada pada hero-hero tersebut.

Selain skill-skill yang terdapat pada setiap heronya, kamu juga akan bisa memilih salah satu skill yang berguna yaitu skill yang terdapat pada Battle Spell, Battle Spell ini terdiiri dari 12 yang masing-masingnya memiliki fungsi masing-masing.

Fungsi-fungsi tersebut harus diketahui untuk pemain Mobile Legends yang masih baru bahkan yang sudah lama, karena terkadang tidak mengetahui dari colldown skill battle spell dan fungsinya.

Baca juga :

Berikut ini 12 Fungsi Battle Spell Mobile Legends

1. Execute

execute

Execute akan memberikan True Damage setara dengan 200(+20 * Level hero) ditambah dengan 10% dari HP lawan yang hilang kepada hero lawan yang ditentukan.

Damage ini mengabaikan Shield. Jika target terelimasi oleh skill ini, maka Cooldown dari Battle Spell ini akan berkutang cukup besar yaitu setkitar 40%. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 90 detik.

2. Retribution

12 fungsi battle spell

Battle Spell Retribution akan memberikan 520(+80 * Level hero) True Damage kepada Creep juggle atau minion disekitar kamu yang terkena dari Battle Spell ini.

Retribution ini memiliki pasif yaitu Item Equipment Jungle tersedia. Dengan item Equipment Jungle, Damage yang diterima dari Creep akan berkurang secara permanen atau sampai game selesai dengan total 40%. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 35 detik.

Biasanya yang menggunakan Battle Spell ini adalah hero-hero yang memiliki kemampuan Farming yang kuat atau hero yang membutuhkan farming.

3. Insipire

12 fungsi battle spell

Ketika mengaktifkan Battle Spell ini maka dalam hitungan 5 detik berikutnya, hero kamu akan diperkuat dengan Basic Attack hingga 8 kali.

Dan juga hero kamu akan meningkatkan Attack Speed sebesar 55% dan mengabaikan 8(+1 * Level Hero) Physical Defense dari target. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 60 detik.

Biasanya yang menggunakan Battle Spell ini adalah hero-hero yang bertipe Marskman yang mengandalkan serangan yang cukup kuat.

4. Sprint

sprint

Ketika menggunakan Battle Spell Sprint hero kamu dalam 8 detik berikutya, akan meningkatkan hinga 40% Movement Speed yang akan berkurang secara bertahap setelah 2 detik.

Setelah penggunaan, menjadi Immune terhadap efek Slow selama 2 detik dan mengurangi durasi efek Crowd Control yang diterima sebesar 40%. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 100 detik.

5. Revitalize

12 fungsi battle spell

Battle Spell yang kelima ini akan memanggil Healing Spring yang memulihkan Max HP setiap 0.5 detik kepada tim yang berada didalam area efek selama 5 detik.

Akan meningkatkan Shield dari HP Regen sebesar 25% kepada tim yang berada didalam area efek. ( Efek ini tidak dapat di Stack atau tumupuk). Coolldown dari Battle Spell ini adalah 100 detik.

6. Aegis

12 fungsi battle spell

Hero yang kamu gunakan apabila menggunakan Battle Spell ini akan mendapatkan Shield yang menyerap 670(+50 * Level Hero) Damage selama 3 detik secara langsung.

Hero satu tim yang terdekat dengan HP yang rendah juga akan mendapatknn 50% efek dari Shield ini. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 90 detik.

Biasanya yang menggunakan Battle Spell ini adalah para Tank yang akan siap membadani dari semua serangan dari musuh-musuh.

7. Petrify

12 fungsi battle spell

Battle Spell ini akan menyebabkan efek Petrify kepada lawan yang berada di sekitar selama 0.8 detik secara langsung, memberikan 100(+15 * Level Hero) Magic Damage. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 90 detik.

Efek Petrify merupakan Stun ringan yang akan menghentikan hero lawan yang berada disekitar kamu, sehingga tidak dapat bergerak. Bisanya yang menggunakan Battle Spell ini adalah hero-hero yang bertipe Tank.

8. Purify

12 fungsi battle spell

Purify merupakan Batlle Spell yang akan menghilangkan semua efek negatif seperti Slow, DPS, dan lainnya. Dalam 1.2 detik berikutya, memperoleh Immune terhadap efek Crowd Control dan Movement Speed sebesar 30%. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 90 detik.

9. Flameshot

12 fungsi battle spell

Ketika menggunakan Battle Spell ini kamu akan menembakkan Flaming Shot kerah yang telah ditentukan, meberikan 160(+45% Total magic Power) – 640(+180% Total Magic Power) Magic Damage (berskala dengan jarak).

Menyebabkan efek Knockback keapda lawna disekitar saat menggunakan Skill ini. Menyebabkan efek Slow sebesar 30% selama 0.5 detik saat mengenai target. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 50 detik.

10. Flicker

12 fungsi battle spell

Battle Spell akan membuat hero kamu berpindah tempat dengan jarak tertentu tidak terlalu jauh ke arah yang sudah ditentukan oleh kamu sebelumnya.

Kemudia akan mendapatkan 5(+1 * Level Hero) Physical & Magic Defense selama 1 detik. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 120 detik.

Biasanya Flicker ini digunakan oleh hero-hero yang bertipe Marksman atau yang mengguanakn serangan jarak jauh kepada lawannya.

11. Arrival

arrival

Ketika menggunakan ini kamu akan melkukan Teleportasi ke Turret, Base, bahkan bisa juga ke Minion satu tim setelah melakukan Channeling selama 3 detik, memperoleh 60% Movement Speed yang akan semakin berkurang dalam 3 detik. Basic Attack berikutnya memberikan 100(+ 10 * Level Hero) True Damage tambahan dan menyebabkan efek Slow keapda target sebesar 45% selama 1 detik.

Jika Channeling tersebut dibatalkan atau dihentikan, maka Cooldown akan berkurang sebanyak 30 detik. Coolldown dari Battle Spell ini adalah 75 detik.

12. Vengeance

12 fungsi battle spell

12 Fungsi Battle Spell yang terakhir adalah Vengeance, Dalam 3 detik berikutnya, setiap kali hero menerima Damage, memberikan 50 ditambah 25% Damage yang diterima Magic Damage kepada lawan.

Memperoleh 35% Damage Reduction selama periode ini berlangsung.

Sekian dari 12 Fungsi Battle Spell Mobile Legends yang Wajib Diketahui, Tutorial atau info lainnya di blog ini kalian dapat mengunjungi link berikut : kabelkusutblog.com