Printer Wireless Epson

3 min read

printer wireless epson

7  Printer Wireless Epson Terbaru dengan Harga Murah – Epson merupakan sebuah brand printer yang pastinya sudah tidak asing lagi didengar ditelinga warga negara Indonesia, karena sudah banyak sekali yang menggunakan brand satu ini untuk masalah Printer.

Sekarang ini pastinya setiap orang memerlukan printer yang cepat dan dapat digunakan dengan jarak jauh yaitu tanpa mencolokkan kabel kedalam laptop atau komputer yang disebut dengan sebutan Wireless.

Dengan tanpa kabel tersebut dapat memudahkan setiap orang yang ingin menggunakannya untuk print dokumen karena printer tidak melulu disamping kita dan dengan mengoperasikan ini printer akan bergerak dengan sendirinya.

Epson memiliki beberapa printer yang dapat digunakan dengan teknologi WiFi ini, berikut ini kami kabelkusutblog.com akan merekomendasikan beberapa printer wireless epson yang memiliki harga murah dan juga terbaik di kelasnya.

Baca juga : Cara Reset Printer Canon IP2770

Berikut ini 7  Printer Wireless Epson Terbaru dengan Harga Murah

1. Printer Wireless Epson TX600FW

printer wireless epson

Printer Epson tipe TX600FW ini memiliki kecepatan yang cukup tinggi dalam bidang mencetak data, printer ini mampu mencetak data sebanyak 27 halaman hitam putih dalam waktu kurang dari 1 menit, dan juga draft hitam dengan pencetak 38 halaman dalam 1 menitnya.

Apabila kamu menggunakannya untuk mencetak dokumen yang berwarna maka ia dapat mencetak sebanyak 19 halaman dalam waktu satu menitnya.

Printer ini dapat digunakan untuk mencetak dokumen dengan ukuran kertas A4,A5, B5, Hal Letter, A6, Legal,  13 x 18cm, 10 x 15cm, 9 x 13cm, 13 x 20cm, 20 x 25cm Envelopes: C6, No 10, DL. Untuk dari harga Printer ini berkisar diharga Rp.2.500.000.

2. Epson L385

epson l385

Di Epson L3785 ini sudah disediakan tabung yang dapat diisi tinta tambahan yang tabung tersebut sudah disediakan dari pabriknya sehingga pengguna tidak perlu untuk menambahnya lagi, ini sangat memudahkan bagi pengguna yang sering mencetak dokumen yang cukup banyak.

Untu pencetakannya juga sudah cukup cepat yaitu sekitar 33 ppm untuk mencetak dokumen hitam dan sedangkan untuk mencetak dokumen berwarna printer ini memiliki kecepatan sampai 15 ppm yang bisa dibilang sudah cukup cepat juga.

Selain itu juga printer ini menyediakan fitur fotocopy yang pastinya cukup memudahkan pengguna yang ingin menggandakan dokumennya sehingga tidak repot-repot untuk ke tempat fotocopyan. Kertas yang dapat dicetak dengan Epson L385 ini berukuran A4, Letter, dan untuk harga printer ini memiliki harga berkisar di Rp. 3.500.000.

3. Printer Wireless Epson L355

printer wireless epson

Printer Epson L355 ini memiliki fitur Scan didalamnya yang pastinya akan memudahkan para pengguna dari Printer Epson satu ini yang dapat digunakan untuk memperbanyak dokumen dengan mudah.

Printer ini memiliki bobot atau berat sekitar 4 Kg yang pasti cukup ringan untuk segi printer yang memiliki banyak fitur didalamnya, tombol-tombol di printer ini juga cukup besar yang pasti akan memudahkan bagi para pengguna yang ingin memprint dokumen dengan printer Epson L355 ini.

Pada printer ini kamu dapat mencetak dokumen dengan kertas berukuran A4, A5, A6, B5, C6, DL, Letter, dan kertas lainnya. Untuk segi harga laptop ini memiliki harga berkisar di Rp. 2.000.000.

4. Printer Wireless Epson L455

epson l455

Printer ini sudah ada di Indonesia sudah cukup lama sekali yaitu sejak tahun 2015, walaupun memiliki harga yang bisa dibilang murah maupun mahal namun akan sebanding dengan fitur-fitur yang disediakan oleh printer Epson L455 ini.

Di artikel ini kami membahas printer Epson yang dapat digunakan dengan wireless atau tanpa kabel dan printer ini masuk kedalam itu karena memang printer ini tidak menggunakan kabel apabila ingin menggunakannya untuk print dokumen.

Printer ini dapat kamu sambungkan sebanyak 4 device sekaligus jadi sangatlah cocok untuk printer keluarga apabila seluruh anggota keluarga sering mencetak dokumen. Epson L455 ini memiliki tabung tinta yang cukup banyak apabila diisi penuh, yang apabila penuh ia dapat mencetak sampai dengan 4000 lembar apabila hitam putih, dan 6500 lembar dokumen berwarna. Untuk harga Printer ini memiliki harga berkisar Rp. 3.000.000.

5. Epson L655

epson l655

Printer ini memiliki sebuah teknologi yang bernama Printer l-series yang berguna untuk tinta seri M, tinta seri M itu sangatlah berguna karena tinta tersebut tidak akan luntur atau menghilang apabila sedang terkena air.

Selain teknologi yang bernama Printer l-series, printer ini juga disediakan teknologi yang bernama Precision Core Head yang dapat membuat hasil cetakan atau hasil printer menjadi lebih tajam daripada sebelumnya jadi apabila kamu mencetak dokumen menggunakan printer ini akan sangat tampak dengan jelas.

Untuk kertas yang digunakan untuk mencetak printer Epson L655 ini dapat dimasuki dengan kertas berukuran A4 dan juga Letter, untuk mencetak foto dengan ukuran 4 x 6 printer ini membutuhkan waktu 65 detik sampai selesai. Dan yang terkahir untuk harga Printer Epson L655 ini memiliki harga berkisar Rp. 5.000.000.

6. Epson WorkForce WF-3521

printer wireless epson

Printer ini memiliki nama Epson WorkForce WF-3521 yang pastinya akan memudahkan segala macam perkerjaan kamu yang melibatkan printer di dalamnya. Apabila kamu menggunakan printer ini untuk mencetak gambar atau foto yang berukuran 4 x 6 maka hanya perlu waktu sekitar 20 deitk saja.

Selain itu apabila menggunakan printer ini dan menggunakannya untuk mencetak sebuah dokumen yang hitam putih maka printer ini akan memiliki kecepatan hingga 35 ppm pada kertas yang berukuran A4, sedangkan apabila dokumen tersebut berwarna maka kecepatannya menjadi 15 ppm. Harga printer ini adalah Rp. 3.250.000.

7. Printer Wireless Epson L1455 A3

printer wireless epson

Printer ini dirilis atau dipasarkan oleh Epson pada tahun 2016 yang berarti ketika artikel ini dibuat printer ini sudah cukup lama sekali, namun walaupun sudah cukup lama printer ini memiliki kualitas yang cukup bagus.

Epson L1455 A3 ini memiliki teknologi yang dapat menghemat tinta sehingga kamu tidak perlu takut lagi akan boros tinta apabila sedang menggunakan printer yang satu ini. Kecepatan mencetak daripada printer ini cukuplah tinggi untuk mencetak draft printer ini memiliki kecepatan 32 ppm untuk hitam putih dan 20 ppm untuk warna.

Dan apabila kamu menggunakan kertas A4 maka printer ini akan menghasilkan kecepatan sebesar 18 ipm untuk hitam putih dan 10 ipm untuk berwarna. Untuk harga daripada printer ini memiliki harga berkisar Rp.10.000.000.

Sekian artikel mengenai 7  Printer Wireless Epson Terbaru dengan Harga Murah, apabila kamu tertarik dengan artikel lainnya di blog ini maka kamu bisa mengunjungi : Kabelkusutblog.com